| Pembimbing.ID

Cara Pemesanan dan Pembayaran
Kamu bisa mengikuti langkah-langkah berikut untuk melakukan pembelian paket bimbingan.
1
Klien menghubungi admin
Disini klien harus menghubungi admin melalui tombol whatsapp yang ada di website
2
Admin menawarkan paket
Selanjutnya admin akan memberitahu klien tentang paket yang ada di pembimbing.id
3
Klien memilih paket
Setelah mempertimbangkan paket dari admin, klien bisa memilih paket sesuai dengan keinginan klien.
4
Klien mengisi form
Paket sudah dipilih, saatnya klien mengisi formulir yang telah disediakan oleh admin.
5
Admin mencari pembimbing yang tepat
Setelah pembayaran, admin akan mencari pembimbing yang tepat buat kamu sesuai dengan kebutuhan yang diinginkan klien.
6
Klien melakukan pembayaran
Mentransfer uang sesuai harga paket yang dipilih.
7
Jika sudah ada yang tepat maka akan digabungkan ke grup dan memulai bimbingan
Tahap terakhir kamu tinggal menunggu proses ke grup dan bimbingan sudah bisa dimulai bersama pembimbing